Home / Pemkab Murung Raya

Senin, 7 Maret 2022 - 22:46 WIB

Masyarakat Dua Desa Ikuti Vaksinasi

Warga dua desa saat mengikuti vaksinasi Senin (7/3).

Warga dua desa saat mengikuti vaksinasi Senin (7/3).

PURUK CAHU, KaltengEkspres.com – Bentuk dukungan kepada pemerintah melalui gugus tugas untuk percepatan pelaksanaan program vaksinasi Covid-19, dengan mengajak masyarakat untuk mengikuti program vaksinasi.

Hal ini lah yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Desa Tino Talih dan Mantiat Pari Aipda Ramot Manogu Manurung.Ia mengajak dan mengawal jalannya kegiatan vaksinasi massal bagi masyarakat dua desa binaannya ini.

Baca Juga :  Dana Desa akan Diprioritaskan untuk Pencegahan dan Penanganan Stunting

Kegiatan vaksiansi yang dilaksanakan di dua desa ini telah dikuti sebanyak 102 orang masyarakat dengan melibatkan petugas kesehatan dari Puskesmas Konut, Senin (7/3/2022).

Ramot menuturkan program vaksiansi ini sudah dilakukan sosialisasi secara maksimal kepada masyarakat, sehingga tampak terlihat antusias masyarakat mengikutinya.

“Vaksin ini untuk dosis 1 dan dosis 2 dengan jenis vaksin moderna dan astrazaneka. Kita melihat masyarakat sangat antuasias mengikuti vaksinasi,” ujar Ramot.

Baca Juga :  Bupati Mura Buka Porcam I Barito Tuhup

Ramot juga mengajak agar masyarakat yang sudah vaksin dapat menjadi media informasi bagi masyarakat lainnya, sehingga bisa mementahkan isu dan berita hoax tentang vaksinasi.

“Pastikan bahwa kita setelah vaksinasi tetap sehat, jadi masyarakat jangan ragu dan bimbang untuk mengikuti kegiatan vaksinasi ini,” tukasnya. (one)

Share :

Baca Juga

Pemkab Murung Raya

Wabup Mura Kunker ke Kabupaten Tanah Laut

Pemkab Murung Raya

Bupati Mura Keluarkan Surat Himbauan Tentang Batik Produksi Daerah

Pemkab Murung Raya

Bupati Buka Mura Expo 2019

Pemkab Murung Raya

Kunjungan Danrem Disambut Baik Bupati Mura

Pemkab Murung Raya

Sekda Hadiri Rapat Persiapkan Pengamanan Mudik LebaranĀ 

Pemkab Murung Raya

Murung Raya Juara 2 Lomba Jukung Hias FBIM 2023

Pemkab Murung Raya

Perdie Sampaikan LKPj Tahun 2020

Pemkab Murung Raya

Warga Mura Diingatkan Waspada Fenomena La Nina