Home / Metro Palangka Raya

Minggu, 17 April 2022 - 22:15 WIB

Rumah Warga di Jalan G Obos 6 Berkobar

Kobaran api saat melahap bangunan rumah, Minggu (17/4).

Kobaran api saat melahap bangunan rumah, Minggu (17/4).

PALANGKA RAYA, KaltengEkspres.com – Sebuah rumah di Jalan G. Obos 6, Gang 6, Kelurahan Menteng, Kota Palangka Raya diamuk jago merah, Minggu (17/4/2022) malam.

Kobaran api yang begitu cepat membesar melahap bangunan rumah yang disebut milik pensiunan Aparatur Sipil Negara (ASN) RSUD Doris Sylvanus Palangka Raya ini.

Rusdi salah seorang warga setempat mengatakan, kebakaran tersebut tidak diketahui pasti penyebabnya, karena saat kejadian api begitu cepat membesar melahap bangunan rumah tersebut,

Baca Juga :  PLN Percepat Suplai Listrik Kalteng, Ini Penyebab Padamnya

“Dari keterangan warga sekitar tadi awalnya ada percikan api keluar dari rumah. Tidak lagi lalu api membesar dan melahap bangunan,”ungkapnya.

Baca Juga :  Posko Siaga PLN Sukses Amankan Pasokan Listrik Saat Pemilu 2024

Beruntung tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini. Namun pemilik rumah diperkirakan mengalami kerugian ratusan juta lebih. (as/hm)

Share :

Baca Juga

DPRD Kota

Dewan Desak Penataan Parkir di Kawasan Taman Kuliner

Metro Palangka Raya

Polisi Gadungan Ditangkap Simpan 2 Gram Sabu

DPRD Kota

Optimis Kafilah MTQH Palangka Raya Bisa Juara Umum

DPRD Kota

DPRD Kota Kecam Oktoberfest

Hukum Kriminal

Pakai Motor Ibunya, Joki Balap Liar Menangis Saat Diamankan Polisi

Metro Palangka Raya

PT Gasindo Disatroni Maling, Komputer dan Kamera Raib Dibawa Kabur

Metro Palangka Raya

Perampok Bersajam Satroni Rumah Warga Yos Sudarso

Metro Palangka Raya

Teler, Pria Mabuk Tertidur Tepi Jalan