Home / Kotim

Minggu, 25 April 2021 - 22:25 WIB

Keponakan Aniaya Paman Hingga Tewas

Korban saat diberi pertolongan seusai kejadian, namun akhirnya meninggal dunia, Minggu (25/4).

Korban saat diberi pertolongan seusai kejadian, namun akhirnya meninggal dunia, Minggu (25/4).

SAMPIT, KaltengEkspres.com – Seorang pria bernama Saini tewas seketika usai dianiaya oleh keponakannya sendiri bernama Khairul alias Irul menggunakan kayu di Jalan Buntok No 24 Kelurahan Baamang Hilir Kecamatan Baamang Kabupaten Kotim, Minggu (25/4/2021), sekira pukul 13.00 WIB.

Kapolsek Baamang AKP Ratno mengatakan, kejadian berawal saat korban mendatangi rumah pelaku. Kemudian antara keduanya terlibat pertengkaran sehingga terjadi perkelahian yang berujung pemukulan menggunakan kayu berukuran 2×3 cm tepat di kepala korban oleh pelaku.

Usai memukuli kepala korban, pelaku melarikan diri, dan sempat dikejar oleh korban yang saat itu sudah sempoyongan. Naasnya, ketika mengejar pelaku ini korban langsung roboh dan meninggal dunia di tempat.

Baca Juga :  Mendadak Gustap Jaya Dinyatakan Reaktif Corona

“Kasus ini sudah ditangani anggota, pelaku telah diamankan untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya,”ungkap Kapolsek, Minggu (25/4). (Ry/hm)

Baca Juga :  Warga Sebabi Ditemukan Tewas Membusuk di Parit

 

Share :

Baca Juga

Kotim

Sumiati Dimakamkan Disekitar TKP, Sementara Himawan Dipulangkan ke Daerah Asal

Kotim

Warga Tiga Desa Tuntut BPN Kotim Keluarkan Sertifikat Tanah Masyarakat

Kotim

Jualan Sabu, Pedagang Sembako Pal 12 Diringkus Polisi

Kotim

Pengendara Motor Tewas Usai Menabrak Pohon

Kotim

Banyak Hilang Dicuri, Dinas PU Kotim Cor Beton Tutup Drainase

Kotim

Gubernur Kalteng Sindir Kepolisian Berantas Bandar Besar Narkoba di Kotim

Kotim

Ditinggal Bekerja, Perumahan Karyawan PT Mustika Sembuluh II Terbakar

Kotim

Turun dari Pesawat, Kurir Sabu Diringkus BNNP Kalteng