Home / Kotim

Senin, 17 Februari 2020 - 19:48 WIB

Disdukcapil Kotim Pastikan Besok Pelayanan Adminduk Aktif Kembali

Kepala Disdukcapil Agus Tripurna Tangkasiang

Kepala Disdukcapil Agus Tripurna Tangkasiang

SAMPIT, KaltengEkspres.com – Akibat banjir yang merendam sebagian ruangan Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), server dan alat cetak Kartu Tanda Penduduk (KTP) tidak dapat difungsikan. Kondisi ini membuat pelayanan Administrasi Kependudukan (Adminduk) terpaksa harus diliburkan, Senin (17/2/2020).

Baca Juga :  BOOSS Peduli Kotim Bantu Warga Penderita Tumor

Kepala Disdukcapil Agus Tripurna Tangkasiang membenarkan, bawah pihaknya terpaksa meliburkan pelayanan adminduk, tersebut. Hal ini karena pegawai setempat sedang melakukan perbaikan terhadap server dan beberapa alat yang tergenang air akibat banjir.

“Insya Allah besok  kami pastikan pelayanan sudah mulai normal, dan aktif kembali,” ungkap Agus kepada awak media, Senin (17/2/2020).

Baca Juga :  Amankan Natal dan Tahun Baru, Basarnas Kerahkan Tiga Unit Kapal SAR

Pada kesempatan ini, Agus menyampaikan permohonan maaf atas terganggunya pelayanan tersebut. Untuk itu ia memberitahukan kepada masyarakat Kotim bahwa mulai besok pagi pelayanan mulai normal kembali. (RY)

Share :

Baca Juga

Kotim

Tim Rescue Evakuasi Orangutan di Desa Lempuyang

Kotim

Dua Warga Kalsel Nyaris Edar 10 Ribu Butir Zenith di Kotim

Kotim

Tragis, Penderita Gangguan Jiwa Tewas Terpanggang

Kotim

Tragis! Giliran Warga Kota Besi Hilir Nekat Akhiri hidup Dengan Gantung Diri

Kotim

Kegiatan TMMD di Pulau Hanaut Menerapkan Protokol Kesehatan untuk Cegah Covid-19

Kotim

Nahas, Tabrak Truk Parkir, Dua Pemotor Tewas

Kotim

Nekat Jual Sabu, IRT Ditangkap Polisi 

Kotim

Warga Pulau Hanaut Apresiasi Pembangunan Jembatan Oleh Satgas TMMD