Home / Kotim

Selasa, 12 Februari 2019 - 15:29 WIB

Pria Misterius Tenggelam di Sungai Mentaya

SAMPIT, KaltengEkspres.com – Seorang pria yang belum diketahui identitasnya jatuh tenggelam di Sungai Mentaya tepatnya di belakang dermaga Habaring Hurung Sampit Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Pria ini diketahui tengelam Senin (11/2) malam, sekitar pukul 00.00 WIB.

Kapolres Kotim AKBP Muhammad Rommel melalui Kasat Polair Iptu Jaka mengatakan, dari keterangan saksi bernama Ipan, awalnya ia melihat korban sedang duduk di lanting sekitar pukul 00.00 WIB. Kemudian pria tersebut berjalan ke ujung lanting dan terjatuh ke sungai.

Baca Juga :  Bupati Barsel Turut Diperiksa Kejaksaan

“Saksi saat itu melihat korban terjatuh dan sempat berpegang pada lanting untuk menyelamatkan dirinya, namun tak lama korban sudah tenggelam,” ungkap Jaka.

Baca Juga :  Hantam Pikap, Pelajar Berusia 15 Tahun Tewas

Sampai saat ini pria tersebut belum ditemukan. Sementara tim Sar gabungan yang terdiri-dari Satpolair, Basarnas, PMI, masih melakukan pencarian di lokasi korban diketahui hilang tenggelam. (pras)

Share :

Baca Juga

Kotim

Rumah Warga di Jalan Muchran Ali Berkobar

Kotim

DPC PKB Kotim Buat Satgas Pengawal Kasus Perkebunan

Kotim

Jual 6 Paket Sabu, Pria Plontos Dibekuk Polisi

Kotim

Polsek Jaya Karya Gotong Royong Buat Jembatan Musala

Kotim

Tiga Wanita di Kotim Terekam CCTV Nekat Mencuri Baju di Toko Celcius

Kotim

Dua Hari Mayat MR X Berada di Kamar Jenazah RSUD Murjani

Kotim

Wabup Ingatkan Masyarakat Jangan Mainkan Isu Sara di Pilkada Kotim

Kotim

Perubahan Cuaca Sebabkan Musim Tanam Padi Bergeser di Kotim