Home / Kobar

Kamis, 29 November 2018 - 11:24 WIB

KORPRI Diharapkan Jadi Contoh Teladan Bagi Masyarakat

PANGKALAN BUN, KaltengEkspres.com – Wakil Bupati Kobar Ahmadi Riansyah menegaskan, KORPRI Kobar agar berkontribusi bagi daerah salah satunya bisa memberikan contoh kepada masyarakat luas. Khususnya bagi anggota yang bertugas di pelosok.

“Aparatur sipil negara (ASN) harus punya aspirasi kepada masyarakat, mau tidak mau harus mempunyai inovasi, agar kedepan masyarakat bisa memahami kinerja apartur sipil, pemerintah sepenuhnya akan mendukung gagasan demi kemajuan daerah,”kata Ahmadi Riansyah saat membacakan sambutannya ketika memimpin HUT KORPRI di halaman Kantor Bupati Kobar, Kamis (29/11).

Baca Juga :  Empat Bandar Zenit di Barut Diringkus Dalam Satu Jam

Ahmadi berharap, ASN jangan hidup berkelompok kelompok atau menguntungkan pribadi. Karena yang diinginkan bermasyarakat, pemerintah berusaha memperbaiki infrastruktur, kualitas sumber daya manusia harus di tingkatkan dan bisa merubah kehidupan masyarakat lebih makmur lagi.

Baca Juga :  Kapolres Pimpin Sertijab Kasat Polair Kobar

Begitu juga dengan sumber daya manusia (SDM) lanjut Ahmadi, perlu adanya perubahan yang sebesar besarnya. ASN harus bisa bersinergi dengan pemerintah demi terciptanya program sukses lima tahun ke depan. (aro)

Share :

Baca Juga

Kobar

Kejari Kobar Peringati Hari Bakti Adhyaksa ke 60 

Kobar

Datangkan Pekerja Asing Illegal, Pengusaha Puya Ini Dibawa ke Kodim

Kobar

Terekam CCTV Oknum Warga Buang Bangkai Ayam di Jalanan

Kobar

Tragis! Ditabrak Truk, Penderita Gangguan Jiwa Ini Tewas

Kobar

Jembatan Karang Anyar Ambruk Dilintasi Kendaraan Bermuatan Berat

Kobar

Pencuri Motor milik Korban Banjir Diringkus Polisi 

Kobar

Potongan Tangan Temuan Warga Diduga Tangan Primata

Kobar

Pelanggar Lalin Truk Goyang dan Admin Medsos Penyebar Video Dibidik Polantas